Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web

Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web

Cara embed file dengan ekstensi .pdf dari Google Drive ke web mudah-mudah gampang, eh maksudnya susah-susah gampang. Berikut ini saya jelaskan tutorial cara embed file dengan ekstensi .pdf dari Google Drive yang lumayan ribet, :D.

Syarat:
1. Memiliki akun Google.
2. File .pdf yang akan di-embed.

Langkah-langkah:
1. Masuk ke Google Drive dengan akun Google
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web

2. Upload file .pdf ke Google Drive
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web

Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web

3. Setelah berhasil upload file .pdf, buka file .pdf dengan cara klik 2 kali, Klik menu (titik 3) di bagian kanan atas, pilih "Bagikan" dan ubah menjadi "Aktif - Publik di web"
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Pilih Lanjutan
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Pilih Ubah…
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Pilih Aktif - Publik di web dan klik simpan.

4. Klik menu (titik 3) di bagian kanan atas, pilih "Buka di jendela baru"
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web

5. Setelah jendela baru muncul, Klik menu (titik 3) di bagian kanan atas, pilih "Sematkan item"
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web

6. Muncul pop-up "Menyematkan item", copy - paste kode yang muncul ke kode web.
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web
Cara Embed File .pdf dari Google Drive ke Web

7. Posting dan lihat hasilnya.

Ini contoh hasilnya:

Not need to know.

Artikel Terkait

Previous
Next Post »