Cara Membuat Jam Digital Sederhana dengan Label di Visual Studio 2010 .NET |
Berikut ini akan saya jelaskan tentang cara membuat jam digital dengan Visual Studio 2010 .NET. Caranya mudah, tapi karena sering lupa, jadi saya dokumentasikan biar tidak kelupaan lagi.
Langkah:
1. Buka Visual Studio 2010 dan buat Form baru, sebagai contoh di sini saya buat Form1.
2. Pada Form1 tambahkan 2 buah Label. Ganti text Label1 menjadi "Jam Digital", sedang untuk Label2 biarkan saja. Contoh tampilan seperti di bawah ini:
Cara Membuat Jam Digital Sederhana dengan Label di Visual Studio 2010 .NET |
3. Drag dan Drop Timer dari Toolbox ke Form1.
Add caption |
4. Klik 2x pada Form1 dan isi dengan kode di bawah ini:
Timer1.Start()
5. Klik 2x pada Timer1 dan isi dengan kode di bawah ini:
Label2.Text = DateTime.Now.ToString("hh:mm:ss tt")
*) Keseluruhan kode seperti di bawah ini:
Public Class Form1
Private Sub Form1_Load(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles MyBase.Load
Timer1.Start()
End Sub
Private Sub Timer1_Tick(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Timer1.Tick
Label2.Text = DateTime.Now.ToString("hh:mm:ss tt")
End Sub
End Class
Private Sub Form1_Load(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles MyBase.Load
Timer1.Start()
End Sub
Private Sub Timer1_Tick(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Timer1.Tick
Label2.Text = DateTime.Now.ToString("hh:mm:ss tt")
End Sub
End Class
6. Tekan F5 dan hasilnya seperti di bawah ini:
Cara Membuat Jam Digital Sederhana dengan Label di Visual Studio 2010 .NET |
1 komentar:
Write komentarThank You ilmu nya
ReplyEmoticonEmoticon