Cara Membuat Jam Digital Sederhana dengan Label di Visual Studio 2010 .NET

Cara Membuat Jam Digital Sederhana dengan Label di Visual Studio 2010 .NET
Cara Membuat Jam Digital Sederhana dengan Label di Visual Studio 2010 .NET

Berikut ini akan saya jelaskan tentang cara membuat jam digital dengan Visual Studio 2010 .NET. Caranya mudah, tapi karena sering lupa, jadi saya dokumentasikan biar tidak kelupaan lagi.

Langkah:
1. Buka Visual Studio 2010 dan buat Form baru, sebagai contoh di sini saya buat Form1.
2. Pada Form1 tambahkan 2 buah Label. Ganti text Label1 menjadi "Jam Digital", sedang untuk Label2 biarkan saja. Contoh tampilan seperti di bawah ini:
Cara Membuat Jam Digital Sederhana dengan Label di Visual Studio 2010 .NET
Cara Membuat Jam Digital Sederhana dengan Label di Visual Studio 2010 .NET

3. Drag dan Drop Timer dari Toolbox ke Form1.
Timer
Add caption

4. Klik 2x pada Form1 dan isi dengan kode di bawah ini:
Timer1.Start()

5. Klik 2x pada Timer1 dan isi dengan kode di bawah ini:


Label2.Text = DateTime.Now.ToString("hh:mm:ss tt")

*) Keseluruhan kode seperti di bawah ini:
Public Class Form1

    Private Sub Form1_Load(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles MyBase.Load
        Timer1.Start()
    End Sub

    Private Sub Timer1_Tick(ByVal sender As System.Object, ByVal e As System.EventArgs) Handles Timer1.Tick
        Label2.Text = DateTime.Now.ToString("hh:mm:ss tt")
    End Sub
End Class

6. Tekan F5 dan hasilnya seperti di bawah ini:
Cara Membuat Jam Digital Sederhana dengan Label di Visual Studio 2010 .NET
Cara Membuat Jam Digital Sederhana dengan Label di Visual Studio 2010 .NET

Not need to know.

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

1 komentar:

Write komentar